Minggu, 08 Desember 2019

Suami Andalang 3

"Sekarang, dalam sistem kapitalisme, hidup serba susah. Warga dituntut kerja keras untuk membayar kebutuhan hidup dan pelayanan masyarakat, termasuk menabung di hari tua. Gaya hidup yang tak membedakan antara kebutuhan primer, sekunder dan tersier, ikut andil dalam melambungkan pengeluaran dan menambah beban suami pemberi nafkah rumah tangga. Tak adanya jaminan mendapatkan kebutuhan primer dari negara kecuali hanya hitung-hitungan angka rata-rata per kapita, bukan kebutuhan primer riil orang per orang. Pelayanan masyarakat juga harus serba bayar misalnya iuran listrik, air, kesehatan, biaya pendidikan dan keamanan. Belum termasuk pajak dengan berbagai jenisnya," ungkap Pemetik Harpa.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar